POLTEKKES KEMENKES JAKARTA I MERAIH PENGHARGAAN THE MOST FAVORITE POLYTECHNIC IN QUALITY EDUCATION PROGRAM OF THE YEAR 2020
Poltekkes Kemenkes Jakarta I meraih penghargaan The Most Favorite Polytechnic In Quality Education Program Of The Year 2020 dari ajang bergengsi yang digelar Indonesia Development Achievement Foundation bekerja sama dengan Venna Event Management. Ajang yang digelar tanggal 26 Juni 2020 secara daring merupakan bentuk apresiasi dan...
23 Juli, 2020